banner

Selasa, 02 Agustus 2011

Macam-macam Key dalam E-R


Atribut kunci (Key)
1.      Atribut kunci merupakan identifier unik dari suatu entitas karena nilai dari atribut ini harus berbeda dengan nilai lainnya yang merupakan key dari suatu entitas maka disebut juga sebagai primary key
2.      Foreign key merupakan suatu atribut dalam suatu entitas yang menunjuk ke atribut primary key di entitas lain
3.      Anternate key adalah atribut kunci yang tidak ada di dunia nyata tetapi diadakan dan dijadikan primary key karena tidak ada satu pun atribut dalam sebuah entitas yang dapat mewakili entitas tersebut
4.      Super key adalah suatu himpunan dari suatu atau lebih atribut yang mana diambil secara khusus yang memungkinkan kita untuk mengidentifikasikan secara unik satu entitas atau relasi
5.      Candidate key merupakan suatu subset dari atribut-atribut pada superkey yang juga merupakan superkey dan tidak reducible ke superkey lain

disarikan dari berbagai sumber :)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar